Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2019

Membaca

Gambar
(20/09) Bulan September ini tak ada ide yang bisa aku tulis. Sibuk dengan konsultasi tugas akhir dan beberapa kali menggali ilmu agama tanpa pernah ingin menyebarkannya (dakwah). Sembari termenung, aku berpikir untuk menulis rentetan peristiwa bulan ini yang mengerutkan dahiku sejenak. Peristiwa yang aku tulis ini terjadi pastinya selalu ada dua perspektif menilainya yaitu pro dan kontra. Pertama, kasus Hikmah Sanggala yang mendapatkan DO dari kampusnya karena memperjuangkan syariat Islam dapat diterapkan. Kaum pro mendukung karena memang yang disampaikan tidak ada salahnya dan kenapa aspirasi harus dibungkam. Sedangkan yang kontra mengatakan semuanya demi keutuhan bangsa dan prosedur yang dilakukan kampus telah benar dengan adanya skorsing sebelumnya. Kedua, masalah tentang revisi UU KPK yang menjadi perhatian kaum yang peduli. Aku tidak tahu banyak tentang alasan pendukung kebijakan ini, yang jelas revisi ini punya pendukung walau sedikit. Namun untuk kaum kontra, pas